News — Cantik

Cara Memilih Foundation Saat membeli Sesuai Warna Kulitmu

Cantik Daily face Foundation Makeup makeup rutin MUA Tips Trick wajah

Cara Memilih Foundation Saat membeli  Sesuai Warna Kulitmu

  Foundation atau alasbedak merupakan komponen yang harus ada saat kamu ingin menampilkan riasan sempurna. Memilih foundation pun tidak boleh sembarangan. Kamu harus memperhatikan shade-nya. Jangan sampai kamu salah membeli foundation yang tak sesuai dengan warna kulit, serta tak mampu menutupi kekurangan wajahmu. Biar gak bingung, baca yuk enam tips memilih foundation agar gak salah pilih warna. 1. Kenali dahulu warna dan jenis kulit Hayo siapa yang sering memilih foundation hanya sebatas sesuai dengan warna kulit aja? Pemilihan foundation gak cuma sebatas sesuai warna kulit, tapi kamu harus menyesuaikan foundation dengan jenis kulitmu. Jika punya kulit kering, kamu harus memilih foundation...

Read more →


Manfaat Buah Aprikot

Cantik Daily Skin skin care Tips Trick wajah

Manfaat Buah Aprikot

Bentuk buah aprikot hampir sama dengan buah apel, hanya saja warna kulitnya dan warna dagingnya oranye. Sedangkan ukuran buah aprikot antara 4-5 cm dengan berat sekitar 35 gram.  Untuk pohon aprikot bentuknya relatif kecil, dengan tinggi sekitar 10 – 12 meter dengan daun berbentuk bulat telut. Ada banyak cara yang dalam mengkonsumsi buah aprikot, misalnya dimakan langsung, atau diawetkan dengan proses pengeringan.   Di Indonesia sendiri, sekarang buah sudah banyak diperjualbelikan. Kita dapat membeli aprikot di supermarket atau melakukan pembelian online. Tentu saja harga buah aprikot yang ditawarkan cukup beragam, sesuai dengan pengolahannya. Kebanyakan buah aprikot yang diperjualbelikan sudah dikeringkan,...

Read more →


Manfaat Licorice untuk Kulit

Cantik Daily Makeup makeup rutin Skin skin care Tips Trick wajah

Manfaat Licorice untuk Kulit

Sebuah studi terbaru mengenai kombinasi ekstrak akar manis (licorice) dengan asam retinoat dan betametason menghasilkan respon pencucian kulit yang luar biasa pada 70% semua percobaan. Ekstrak licorice yang efektif terbuat dari akar yang kecil, kasar, dan berwarna coklat akar licorice. Biasanya baunya mirip permen tapi dicicipi rasanya tidak benar-benar manis. Akar manis (licorice) menjadi salah satu herbal dalam pengobatan Ayurveda untuk membuat serum. Serum akar baik untuk kulit, tidak seperti produk yang lain yang dijual bebas di pasaran. Serum akar manis bisa bekerja untuk semua jenis kulit, baik itu kulit berminyak, kulit yang teriritasi, kulit yang mengelupas atau kulit yang...

Read more →


Tips Manicure dan Pedicure di Rumah

Cantik Daily manicure pedicure Tips tools Trick

Tips Manicure dan Pedicure di Rumah

Bagi sebagian orang manicure pedicure (mani pedi) terasa begitu merepotkan jika dilakukan sendiri. Mereka lebih memilih pergi ke salon, duduk diam dan menikmati hasil kerja para pekerja salon pada kaki dan tangan mereka. Hasilnya mungkin memang sangat memuaskan, tapi itu pastinya juga sebanding dengan banyaknya isi dompet yang melayang. Jika hanya satu dua kali sih oke-oke saja, tetapi bagaimana jika kebutuhan mani pedi itu menjadi rutinitas. Tentunya akan banyak menguras isi dompet, kan? Perawatan manicure pedicure yang kita tahu selama ini biasanya disertai dengan tahap mempercantik kuku atau yang lebih dikenal dengan ‘nail art’. Jika semua hal ini dilakukan di...

Read more →


Cara Menghilangkan Lingkaran Hitam di Mata dengan Bahan Alami

Cantik Daily face Mata Skin skin care Tips Trick wajah

Cara Menghilangkan Lingkaran Hitam di Mata dengan Bahan Alami

  Lingkaran hitam di bawah mata memang cukup mengganggu penampilan. Kantung mata yang sering disebut dengan mata panda ini bisa terjadi karena banyak hal termasuk kelelahan dan anemia. Jangan cemas karena tersedia masker khusus yang bisa menyamarkannya seperti dalam rekomendasi berikut ini: 1. Irisan Tomat Bukan hanya mentimun yang dapat kita gunakan untuk menghilangkan mata panda. Cara menghilangkan kantung mata dengan tomat juga sama mudahnya dengan mentimun. Potong tomat yang sudah disiapkan Kemudian tempelkan pada area mata. Biarkan selama 30 menit agar sensasi dingin dari mentimun menyegarkan mata dan meredakan lebam hitam kantung mata. 2. Irisan mentimun Buah Mentimun merupakan...

Read more →