News — flek hitam
Tetap Cantik Dengan Ekstrak Kacang Kedelai (Soybean)
Cantik Daily Dry skin flek hitam Kering kulit berminyak Makeup MUA pemutih wajah Skin skin care Soybean Tips Trend Trick wajah
Kedelai atau kacang kedelai (soybean) adalah salah satu tanaman polong polongan yang menjadi bahan dasar banyak makanan dari asia, seperti tempe, kecap, tahu, tempe. Bahkan kedelai juga bisa diolah menjadi minuman yang disebut susu kedelai. Kedelai merupakan sumber utama proten nabati yang sangat bermanfaat terutama bagi kesehatan internal dan eksternal. Kedelai mengandung banyak nutrisi dan gizi diantaranya karbohidrat, Air, Protein, Gula, Serat, lemak Vitamin A, B kompleks, C, D, E, K, Kalsium, Zat Besi, Magnesium, Fosfor, Kalium dan zinc dan beberapa kandungan lainnya . Banyak bukan? Nah beberapa kandungan nuntrisikacang kedelai sangat memengaruhi kesehatan kulit. Diantaranya : Melembabkan Kulit. Kedelai...
Musim Dingin Membuat Kulitmu Kering
Cantik Daily flek hitam kulit berminyak Makeup MUA Skin skin care Tips tools Trick
Bagi warga Indonesia yang menyukai travelling ke berbagai tempat yang memiliki bermacam macam musim tentunya ada dimana kondisi kulit perlu beradaptasi dengan suhu udara serta cuaca yang ada di lingkungannya. Hal tersebut mengakibatkan beberapa kondisi kulit mengalami perubahan yang drastis, seperti kondisi kulit yang sebelumnya lembab menjadi lebih kering, kulit yang sebelumnya memiliki pori pori besar mulai menyempit, warna kulit juga akan berubah menyesuaikan suhu udara. Misalnya jika udara dingin memungkinkan warna kulit akan menuju kecerah, apabila udara ataupun cuaca panas kulit warna kulit akan menggelap. Nah jika kalian merupakan pemburu udara dingin kalian perlu memerhatikan beberapa hal untuk menjaga...
Wajah berkerut dan ingin putih supaya percaya diri...apa penyebab dan solusinya?
flek hitam pemutih wajah skin care Trisia serum anti wrinkle and whitening